Friday, October 30, 2015

Thank You Note

Kepingin bikin dari H+1 nikahan, tapi baru kesampean sekarang. Tapi selalu lebih baik terlambat ketimbang tidak sama sekali, kan?

Anyway, lewat postingan ini, gue dan suami ingin menghanturkan ucapan terima kasih yang sedalam-dalamnya kepada pihak-pihak yang telah mengambil bagian dalam pernikahan kami, baik sebelum, saat, dan sesudah acara. Mungkin nggak bisa gue sebutin lengkap satu persatu, but I will try my best.

Monday, October 12, 2015

Aloha!

Pertama-tama, terima kasih untuk doa dan dukungannya, ya. Akhirnya, gue dan R sudah resmi menikah tanggal 10 Oktober 2015 lalu. I'm a full time wife, now :)

Thursday, October 8, 2015

H-2 - Writing Heals

...or so I believe.

Mungkin gue nggak selalu cerita dengan gamblang tentang masalah-masalah gue di sini. Kalo terlalu pribadi, malah gue sama sekali nggak nulis tentang apa yang gue rasain.

Wednesday, October 7, 2015

H-3 - For The First Time

She's all laid up in bed with a broken heart,
While I'm drinking jack all alone in my local bar,
And we don't know how,
How we got into this mad situation,
Only doing things out of frustration

Tuesday, October 6, 2015

H-4 - Mati Rasa

Hari ini, tiba-tiba aja vendor catering gue nelpun, dan bilang doi nggak bisa handle 140 lunch box yang gue pesen untuk pemberkatan. H MINUS 4. Dengan santainya mereka meminta gue dan R untuk nyari vendor lain yang sanggup. Pokoknya mereka ga bisa, titik.

Buset, profesional sekali?

Monday, October 5, 2015

H-5 - Deg-Degan?

Tau-tau udah kurang dari seminggu menjelang hari pernikahan gue. Anjis, waktu tuh cepet banget nggak sih jalannya? *cari remot buat nge-pause*

Banyak banget yang belum gue ceritain di sini seputar persiapan, karena gue lagi riweeeh banget ke sana ke mari, dan masih ada tanggung jawab nulis report liburan di blog yang satunya. Gue dan mas R sempet kabur ke Singapore minggu lalu, meskipun cuma satu malem dua hari. It was a verrry nice break.